Fahri Hamzah Meminta Ubah Mindset untuk Kenaikan Biaya Haji

- Jumat, 3 Februari 2023 | 08:36 WIB
Fahri Hamzah Minta Indonesia Ubah Mindset dari Konsumen menjadi Penyelenggara Haji
Fahri Hamzah Minta Indonesia Ubah Mindset dari Konsumen menjadi Penyelenggara Haji

JournalNusantara.com - Fahri Hamzah, meminta Pemerintah ubah mindset untuk kenaikan biaya haji.

Polemik untuk rencanaya biaya kenaikan biaya haji pada 2023 yang diusulkan oleh Pemerintah, Fahri Hamzah meminta harus menjadi momentum mengubah mindset.

Untuk cara berpikir dalam mengelola pelaksaan untuk ibadah haji.

Baca Juga: Perusahaan Astra dan Toyota Luncurkan One Stop Services

Fahri Hamzah, Wakil Ketua Umum (Waketum) Partai Gelora (Gelombang Rakyat Indonesia) itu mengungkapkan.

Selama ini mindset pemerintahan adalah sebagai konsumen, tetapi teidak sebagai untuk penyelenggara haji.

Baca Juga: Saksikan! Jadwal Lengkap Proliga 2023

" mindset Pemerintah saat ini, bahwa kita adalah konsumen, Menurut saya Indonesia sebagai negara muslim terbesar harus pindah dari mindset konsumen, kepada mindset penyelenggara haji," ungkapnya. (Tiara Maulia Setiawan)

Editor: Andre Rusnandar

Sumber: Viva.co.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Wapres RI Dorong Pemulihan Ekosistem Lingkungan

Jumat, 31 Maret 2023 | 18:42 WIB

KPK Raih Penghargaan Digital Government Award

Senin, 27 Maret 2023 | 20:24 WIB

KPK Jalin Kerjasama Bareng Bappenas RI

Senin, 27 Maret 2023 | 14:15 WIB
X