Journalnusantara.com - Turki, negara di bagian barat Asia, diguncang gempa bumi berkekuatan magnitudo 7,8 pada Senin (06/02/2023).
Informasi ini didapatkan dari badan Survei Geologi AS (USGS), gempa berpusat di 7 kilometer dari kota Nurdadi/Gaziantep di selatan Turki.
Gempa Turki ini terjadi pada pukul 04:17 waktu setempat di kedalaman cukup dangkal yaitu sekitar 17,9 kilometer.
Baca Juga: Ilhan Omar dan Rasisme Politik Amerika
Adapun, gempa Turki tersebut terasa hingga Siprus, Yunani, Yordania, dan Lebanon.
Sementara itu, Pusat Penelitian Jerman untuk Geosains (GFZ) mengukur kekuatan gempa sebesar M 7,7 dengan kedalaman dangkal 10 kilometer.
Sebelumnya, gempa dengan magnitudo 6,0 melanda wilayah Turki bagian barat dekat kota Duzce, sekitar 210 km timur Istanbul, pada November 2022.
Baca Juga: Kado Satu Abad NU, Jadilah Lebih Berkontribusi Nyata Bagi NU dan NKRI
Duzce Turki juga pernah dilanda gempa besar berkekuatan M 7,2 pada 1999 yang menewaskan sedikitnya 845 orang.
Hingga saat ini korban gempa Turki dilaporkan ada ratusan meninggal dan WNI ada 3 orang yang sudah dirawat di RS di Turki.
Baca Juga: Bisnis Pesan Makanan dan Minuman Daring Menggiurkan
Artikel Terkait
Viral! Makan Jeruk Dikamar Mandi Bisa Menghilangkan Stres
Menag RI Ingatkan Jajaran Hilangkan Praktik Korupsi
World Interfaith Harmony Week
Informasi Seputar Pendaftaran Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru 2023
Masya Allah, Diam-Diam Ivan Gunawan Bangun Masjid di Uganda Afrika Timur, Biaya dari Kocek Pribadi
Nikah Gratis di KUA, Berikut Syarat dan Ketentuannya
31 Perguruan Tinggi Meriahkan Altie Campus Expo 2023
Bisnis Pesan Makanan dan Minuman Daring Menggiurkan
Kado Satu Abad NU, Jadilah Lebih Berkontribusi Nyata Bagi NU dan NKRI
Ilhan Omar dan Rasisme Politik Amerika